Terungkap Yamaha dan Honda Bekerjama Memanipulasi Harga Motor Matic

motodit.blogspot.com - Harga Motor Matic Honda dan Yamaha Turun Drastis (Murah) 2 Bulan Lagi- Motor matic adalah motor yang sangat nyaman digunakan masyarakat, oleh karena itu product matic baik dari honda ataupun yamaha sangat populer / laris manis dalam penjualan motor matic baik kredit ataupun cash, namun yang sangat disesalkan banyak masyarakat adalah harga motor matic sendiri tidak begitu bermasyarakat, sehingga para peminat untuk membeli maticpun harus merogeh kocek yang dapat dibilang cukup gede.
Harga Motor Matic Di Manipulasi
Motor matic honda dan yamaha memang terbilang cukup mahal, akan tetapi peminat motor matic sendiri sudah sangat banyak, yaa karena kenyamanan pengguna motor matic ini sangatlah terbukti, akan tetapi sangat disayangkan selama ini masyarakat percaya dengan harga jual motor matic yamaha dan motor matic honda, ternyata pada dasarnya motor matic sendiri harganya tidak seperti itu, harga motor matic sendiri sangat - sangat bermasyarakat, atau bisa kita bilang cukup murah.

Harga motor matic honda dan motor matic yamaha sebenarnya dari apa yang kita lihat pada tahun - tahun sebelumnya mulai dari tahun awal motor matic muncul hingga sampai tahun dimana motor matic berjaya, ternyata harga tersebut sangat aman jauh dengan harga yang harus dijualkan ke pada konsumen, hal ini dikarenakan motor matic sendiri bekerjasama PT. Honda dan PT. Yamaha untuk memasarkan motor matic dengan harga yang cukup tinggi.

Harga motor matic honda dan yamaha kini diambang angin setelah PT. Honda dan PT. Yamaha tertangkap memalukan manipulasi harga dengan bekerjasama, maka motor matic 2 bulan kedapan seterusnya akan turun menjadi 30% dari harga biasanya.

Semenjak terungkapnya kasus Yamaha dan Honda bekerja sama, membuat ramai di sosial madia dan lainya, seperti situs ini (https://kumparan.com/wiji-nurhayat/kppu-yamaha-dan-honda-terbukti-sekongkol-soal-harga-motor-matic) menjelaskan bahwa honda dan yamaha terbukti bekerjasama mengenai harga motor matic.

Dikutip dari KPPU:
Motor Matic Honda
Komisi Pengawasan Persaingan Usaha (KPPU) memutus bersalah kepada dua produsen motor matic yaitu PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) yang menjadi Terlapor I dan PT Astra Honda Motor (AHM) yang menjadi Terlapor II. Kedua perusahaan terbukti melakukan praktik pengaturan harga sepeda motor matic 110-125 cc.

Pada sidang yang digelar di Gedung KPPU siang tadi, Senin (2/2/2017), Ketua Majelis Komisi KPPU Tresna Priyana Soemardi mengatakan kedua pabrikan itu terbukti secara sah melanggar Pasal 5 ayat (1) Undang-Undang Nomor 5 Tahun 1999.

Dalam memutuskan perkara ini, KPPU menggunakan sejumlah bukti termasuk komunikasi pertemuan di lapangan golf dan email hingga analisa pola harga skutik sepanjang 2012-2014.

"Hasil analisis berdasarkan grafik menunjukan adanya pergerakan harga dari dua merek. Sehingga terjadi kenaikan keuntungan Terlapor 1 (Yamaha) meskipun penjualannya turun," kata Tresna.

Selama proses persidangan, majelis komisi menilai Yamaha berusaha menyajikan data dan analisa yang tidak tepat serta tidak kooperatif dalam mendatangkan saksi-saksi.
Motor Matic Yamaha
"Selama proses persidangan, Terlapor 1 manipulatif dan tidak koperatif dalam menghadirkan sanksi dan presdirnya," papar dia.
Atas dasar itulah, KPPU menjatuhkan denda lebih besar ke Yamaha, yakni Rp 25 miliar. Sementara Honda hanya dijatuhi denda Rp 22,5 miliar.

Belajar dari kasus ini, Majelis Komisi juga merekomendasikan kepada Kementerian Perindustrian (Kemenperin) agar lebih kuat mendorong peningkatan industri komponen lokal termasuk Industri Kecil Menengah (IKM).

"Sehingga komponen utama sepeda motor yaitu mesin, transmisi, rangka, dan elektrikal bisa diproduksi oleh industri domestim (PMDN) termasuk IKM-nya," kata Anggota Majelis Komisi R. Kurnia Sya'ranie.

Sementara itu, Yamaha dan Honda diberi waktu 14 hari untuk menanggapi keputusan dengan nomor perkara 04/KPPU-I/2016.
"Keputusan ini belum berkekuatan hukum tetap atau inkracht dan terbuka bagi kami untuk mendapatkan kebenaran dan keadilan hukum diproses pengadilan selanjutnya," kata Andi Hartanto GM Corporate Secretary and Legal PT AHM.

Semoga artikel Terungkap Yamaha dan Honda Bekerjama Memanipulasi Harga Motor Matic bermanfaat bagi Anda. Jika kamu suka dengan artikel Terungkap Yamaha dan Honda Bekerjama Memanipulasi Harga Motor Matic ini, like dan bagikan ketemanmu.

Kredit Motor Termurah di Indonesia - All Right Reserved.Powered By Blogger